BerandaIstilahPayment for Order Flow (PFOF)

Payment for Order Flow (PFOF)

Apa Itu Payment for Order Flow (PFOF)?

Payment for order flow (PFOF) adalah bentuk kompensasi, biasanya dengan jumlah beberapa sen per lembar saham, yang diterima oleh broker karena telah mengarahkan order ke market maker atau bursa tertentu.

Payment for order flow umumnya terjadi di pasar opsi, dan saat ini juga semakin sering dilakukan di pasar saham.

  • Tags
  • P
Artikel Sebelumnya
Artikel Berikutnya

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

ARTIKEL TERBARU