BerandaAnalisaAnalisa EUR/USD 23 Januari 2025

Analisa EUR/USD 23 Januari 2025

Pergerakan EUR/USD saat ini tengah mencoba untuk bergerak bearish, dan berpotensi turun ke sekitar area 1.03850.

Cermati pergerakan EUR/USD jika terus bertahan di bawah area 1.04100-1.04185, di mana EUR/USD berpotensi turun lebih lanjut ke sekitar area 1.03850.

Sebaliknya waspadai jika EUR/USD berhasil menembus ke atas area 1.04350, karena EUR/USD berpotensi berbalik bullish ke sekitar area 1.04685.

Baca Juga