SWIFT

Apa Itu SWIFT?

Society for Worldwide Interbank Financial Telecommunications (SWIFT) adalah perusahaan yang menyediakan layanan transaksi keuangan yang aman dan terjamin bagi para anggotanya. Didirikan pada tahun 1973, SWIFT menggunakan platform standar komunikasi untuk memfasilitasi transmisi informasi transaksi keuangan. Dengan menggunakan platformnya, lembaga keuangan dapat bertukar informasi dengan aman, termasuk terkait instruksi pembayaran.

Artikel Sebelumnya
Artikel Berikutnya

Artikel Terbaru