BerandaIstilahTezos (XTZ)

Tezos (XTZ)

Apa Itu Tezos?

Tezos adalah jaringan blockchain yang memiliki token digital Tez (XTZ), atau juga dikenal sebagai Tezzie. Sama seperti blockchain cryptocurrency lainnya, Tezos juga memungkinkan penggunanya untuk membuat proyek Decentralized Finance (DeFi), Decentralized Applications, dan Non-Fungible Token (NFT).

Berbeda dengan blockchain lainnya, Tezos mencegah hard fork, atau blockchain split, dan memiliki mekanisme tata kelola berbasis blockchain yang mengadopsi dan mengimplementasikan peningkatan protokol melalui pemungutan suara secara proporsional oleh para penggunanya.

Artikel Sebelumnya
Artikel Berikutnya

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terbaru